KINERJA CAMPURAN STONE MATRIX ASPHALT MENGGUNAKAN SERAT SELULOSA ECENG GONDOK

Authors

  • Dwi Esti Intari
  • Rindu Twidi Bethary
  • Arief Budiman
  • Elfrida Yohana

DOI:

https://doi.org/10.26593/jhpji.v10i2.8380.119-130

Abstract

Abstract

 

Roads are transportation infrastructure that have a very important influence on the social and economic deve-lopment of society. Therefore, roads must be maintained so that they do not get damaged quickly. Road damage can be caused by excessive traffic load, temperature, and poor road quality. Road pavement must be strong, durable, and resistant to plastic deformation. This research aims to determine the effect of adding water hya-cinth cellulose fiber on the performance of a type of asphalt mixtures, namely the Stone Matrix Asphalt, and to determine the optimum water hyacinth fiber content that can be added to the asphalt mixture. This study shows that a water hyacinth fiber content of 0.3% is the best water hyacinth fiber content that can be used in Stone Matrix Asphalt mixtures made with an Optimal Asphalt Content of 6.75%.

 

Keywords: road pavement; water hyacinth cellulose fiber; asphalt mixtures; Stone Matrix Asphalt

 

 

Abstrak

 

Jalan merupakan suatu prasarana transportasi yang mempunyai pengaruh yang sangat penting dalam pem-bangunan sosial dan ekonomi masyarakat. Karena itu, jalan harus dipelihara agar tidak cepat rusak. Kerusakan jalan dapat disebabkan oleh beban lalu lintas yang berlebihan, temperatur, dan kualitas jalan yang buruk. Perke-rasan jalan harus kuat, tahan lama, dan tahan terhadap deformasi plastis yang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh penambahan serat selulosa eceng gondok terhadap kinerja campuran beraspal jenis Stone Matrix Asphalt dan menentukan nilai kadar optimum serat eceng gondok yang dapat ditambahkan pada cam-puran beraspal tersebut. Penelitian ini menunjukkan bahwa kadar serat eceng gondok 0,3% merupakan kadar serat eceng gondok terbaik yang dapat digunakan pada campuran Stone Matrix Asphalt yang dibuat dengan Kadar Aspal Optimum sebesar 6,75%.

 

Kata-kata kunci: perkerasan jalan; serat selulosa eceng gondok; campuran beraspal; Stone Matrix Asphalt

Downloads

Published

2024-07-24

Issue

Section

Articles