GAP ANTARA KEBUTUHAN OPERATOR PENGIRIMAN BARANG DAN STRATEGI ADMINISTRATOR KOTA TERHADAP UPAYA OPTIMASI LAST MILE DELIVERY

Authors

  • Prahara Yanottama
  • Nahry

DOI:

https://doi.org/10.26593/jtrans.v21i1.4826.27-36

Abstract

Abstract

 

Last mile delivery is the logistics transportation segment that has the most negative impacts and more likely to occur in urban areas. This negative impact will be felt by the urban citizens whose quality of life is guaranteed by the city administrator. On the other hand, logistics operators have limitations in changing their operating systems. The purpose of this study is to identify the gaps in the views of each stakeholder in realizing a solution to logistical problems, namely the Urban Consolidation Center, B20 Fuel, Limited Traffic Zone, and Fleet Renewal. Survey methods through questionnaires and interviews with logistics operators and city or govern-ment administrators were carried out to get each party's views on problems. This study shows that, although both parties still lack knowledge of solutions to logistical problems, it is possible to implement these solutions.

 

Keywords: gap; last mile delivery; logistics transportation; logistics operator; urban area.

 

 

Abstrak

 

Last mile delivery merupakan segmen transportasi logistik yang paling banyak menuai dampak negatif serta mayoritas terjadi di kawasan urban. Dampak negatif tersebut akan dirasakan oleh masyarakat luas yang kualitas hidupnya menjadi tanggungan administrator kota. Di sisi lain, operator logistik memiliki keterbatasan dalam mengubah sistem operasinya. Tujuan penelitian ini ialah mengidentifikasi gap pandangan masing-masing pe-mangku kepentingan dalam mewujudkan suatu solusi terhadap permasalahan logistik, yaitu Urban Consolida-tion Center, Bahan bakar B20, Limited Traffic Zone, serta Pembaruan Armada. Metode survei melalui kuisioner dan wawancara kepada operator logistik dan administrator kota atau pemerintah dilakukan untuk mendapatkan pandangan masing-masing pihak terhadap masalah-masalah. Studi ini menunjukkan bahwa, walaupun kedua belah pihak masih memiliki pengetahuan yang kurang akan solusi permasalahan logistik, solusi tersebut mungkin untuk diimplementasikan.

 

Kata-kata kunci: gap; last mile delivery; transportasi logistik; operator logistik; kawasan urban.

Downloads

Published

2021-06-06

Issue

Section

Articles