Georg Simmel: Filsafat Uang

Penulis

  • Fransiskus Budi Hardiman

DOI:

https://doi.org/10.26593/ecf.v0i1.1978.%25p

Abstrak

Dampak Buruk Kultur Uang
•1. Sikap blasé orang kota
•2. Impersonalisasi hubungan antarmanusia => lebih melihat ‘kegunaan’/ ‘fungsi’ seseorang daripada orangnya.
•3. Atomisasi dan isolasi antarindividu (ketercerabutan), sehingga individu diperbudak oleh kultur uang (uang menjadi “Allah Zaman Kita”)
•4. Komodifikasi semua hal yang dipertukarkan dengan uang, termasuk harga diri (Mis. Prostitusi)

##submission.downloads##

Diterbitkan

2016-05-30

Terbitan

Bagian

Articles