PERAN SEKTOR PARIWISATA PADA PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN/KOTA DI JAWA BARAT

Authors

  • Helmi Aliansyah Universitas Padjadjaran
  • Wawan Hermawan Universitas Padjadjaran

DOI:

https://doi.org/10.26593/be.v23i1.4654.39-55

Abstract

Sektor Pariwisata merupakan sektor yang sedang mengalami pertumbuhan pesat di Indonesia, demikian juga di Provinsi Jawa Barat. Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat pengaruh sektor pariwisata pada pertumbuhan ekonomi di Jawa Barat. Penelitian ini menggunakan data jumlah wisatawan, pengeluaran pemerintah sektor pariwisata, jumlah kamar hotel, dan jumlah restoran/rumah makan sebagai proyeksi sektor pariwisata, sedangkan rasio sektor pertanian pada PDRB sebagai variabel kontrol. Metode yang digunakan adalah Generalized Least Squuare (GLS) dengan data panel pada periode 2012-2017 dan 23 Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah kamar hotel, jumlah rumah makan/restoran, pengeluaran pemerintah sektor pariwisata, dan jumlah wisatawan berpengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi.

Kata kunci: pertumbuhan ekonomi; sektor pariwisata; belanja pemerintah; Generalized Least Squares (GLS); panel data; Jawa Barat

Author Biography

Helmi Aliansyah, Universitas Padjadjaran

Bina Ekonomi terbit secara berkala dua kali setahun sejak 1997, sebagai wadah karya tulis ilmiah hasil kajian pustaka maupun penelitian lapangan di bidang Ilmu Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi. Penerbitan Bina Ekonomi diharapkan dapat memberi sumbangan pemahaman maupun alternatif solusi atas masalah ekonomi yang ada.

References

Ardana, A.K., (2017), “Pengaruh Sektor Pariwisata terhadap Pertumbuhan Ekonomi Negara Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) Periode 2010-2015”, Skripsi, Departemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor.

Amnar, S., Muhammad, S., & Syechalad, M. N. (2017). “Pengaruh Pariwisata terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Sabang, Jurnal Ekonomi dan Kebijakan Publik Indonesia, 4(1):13-22.

Arghutashvili, Valeri (2018). The Role Of Tourism In Economic Development Of Georgia. Journal of International Management Studies®, pp. 59-64

Ekine; Irene, Data, Onu; Catherine, (2018), “The Impact of Agricultural Output on Economic Growth In Nigeria (1981-2015)”, IOSR Journal of Economics and Finance (IOSR-JEF) e- ISSN: 2321-5933, p-ISSN: 2321-5925. Volume 9, Issue 4 Ver. I (Jul – Aug. 2018), PP 10-14

Gujarati, D. N. (2009). Basic Econometrics (5th Editio). McGraw-Hill.

Ige, C.S.; Odularu, G.O, (2008), “Analysis of the Impact of Tourism on ihe West Africa Economy: a Panel Data Approach”, Tourismos: an International Multidiciplinary Journal of Tourism, 3(1):71-90.

Kementerian Keuangan, (2016), Beda Belanja Barang dengan Belanja Modal, Jakarta: Departemen Keuangan Republik Indonesia Direktorat Jenderal Anggaran.

Pertiwi, N.L.G.A, Budhi, IMKS, dan Saskara, I.A.N., (2017), “Pengaruh Jumlah Kunjungan Wisatawan, Tingkat Hunian Kamar, Jumlah Restoran terhadap Pajak Hotel & Restoran dan PDRB Kawasan Regional Sarbagita di Provinsi Bali”, Buletin Studi Ekonomi, 22(1): 10-20

Rediteani, N.M., Setiawani, N.D., (2018), “Pengaruh Jumlah Kunjungan Wisatawan, Lama Tinggal dan Tingkat Hunian Hotel terhadap Pajak Hotel Restoran dan Pertumbuhan Ekonomi Di Kota Denpasar”, E-Jurnal EP Unud, 7[1]: 114-133.

Sertoğlu, Kamil; Ugural, Sevin; Bekun, (2017), Festus Victor, ‘The Contribution of Agricultural Sector on Economic Growth of Nigeria’, International Journal of Economics and Financial Issues, 7(1), 547-552

Sukirno, S. (1997). Pengantar Teori Makro Ekonomi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Wahab, S., (2003), Manajemen Kepariwisataan, Jakarta: Pradnya Paramitha.

Wooldridge, Jefrey M. , (2001), Econometric Analysis of Cross Section and Panel Data, The MIT Press, Cambridge, Massachusetts.

Downloads

Published

2021-02-26