MPR DAN URGENSI GARIS BESAR HALUAN NEGARA DALAM SISTEM KETATANEGARAAN INDONESIA

Penulis

  • Harry Setya Nugraha

DOI:

https://doi.org/10.25123/vej.v5i1.3293

Abstrak

This article, using a normative-juridical approach, discusses the issue whether Indonesia should re-introduce and re-instate the Guidelines of State Policy which was abolished in 1998, into the existing constitutional system. The author discusses a number of reasons of why re-instatement should be considered necessary. One important finding is that a new model of the Guidelines of State Policy should be made and utilised as a binding directive for state and government institutions at the central as well as regional and local level of governance.

Referensi

Buku:

Budiman B. Sagala, Tugas dan Wewenang MPR di Indonesia, Ghalia Indonesia, Cetakan Petama, Jakarta, 1982.

Jimly Asshiddiqie, Konstitusi dan Konstitusionalisme Indonesia, Sekretariat Jenderal dan Kepaniteraan Mahkamah Konstitusi RI, Jakarta, 2006.

M. Yamin, Naskah Persiapan Undang-Undang Dasar 1945, Jilid 1. Yayasan Prapanca, Jakarta, 1959.

Riri Nazriyah, MPR: Kajian Terhadap Produk Hukum dan Prospek di Masa Depan, FH UII Press, Yogyakarta, 2007.

Saafroedin Bahar dan Nannie Hudawati, Risalah Sidang Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)- Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) 22 Mei 1945-22 Agustus 1945, Sekretariat Republik Indoesia, 1998.

Sekretariat Jenderal dan Kepaniteraan Mahkamah Konstitusi, Naskah Komprehensif Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Buku III Lembaga Permusyawaratan dan Perwakilan Jilid 1, Edisi Revisi, Sekretariat Jenderal dan Kepaniteraan Mahkamah Konsttusi, Jakarta, 2010.

Sekretariat Jenderal MPR RI, Risalah Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (1999-2002) Tahun Sidang 2001 Buku Dua, Sekretariat Jenderal MPR RI, Jakarta, 2009.

Sri Soemantri, Ketetapan MPR (S) sebagai Salah Satu Sumber Hukum Tata Negara, Remadja Karya, Bandung, 1985.

Samsul Wahidin, MPR dari Masa ke Masa, Bina Aksara, Jakarta, 1986.

Valina Singka Subekti, Menyusun Konstitusi Transisi: Pergulatan Kepentingan dan Pemikiran dalam Proses Perubahan UUD 1945, Rajawali Press, Jakarta, 2007.

Peraturan Perundang-undangan:

Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional

Jurnal, Prosiding dan Makalah:

Idul Rishan, Diskursus Perihal GBHN & Anotasi Terhadap Praktik Ketatanegaraan Ke Depan Prosiding Focus Group Discussion Ketatanegaraan: Reformulasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Model GBHN dan Tata Cara Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Kerjasama Badan Pengkajian MPR RI dengan Asosiasi Pengajar Hukum Tata Negara dan Hukum Administrasi Negara wilayah Yogyakarta, Yogyakarta, 8 September 2016.

Kaelan, Reformilasi GBHN Perpektif Filosofis dan Yuridis, Makalah dalam acara Focus Group Discussion kerjasama Lembaga Pengkajisan (Lemkaji) MPR RI dengan Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia, 11 Mei 2016.

Ridwan HR yang disampaikan dalam Focus Group Discussion Ketatanegaraan: Reformulasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Model GBHN dan Tata Cara Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Kerjasama Badan Pengkajian MPR RI dengan Asosiasi Pengajar Hukum Tata Negara dan Hukum Administrasi Negara wilayah Yogyakarta, Yogyakarta, 8 September 2016.

Sudjito, Kedaulatan Rakyat, Demokrasi, dan GBHN dalam Perspektif Social Order, Makalah dalam acara Focus Group Discussion kerjasama Lembaga Pengkajian (Lemkaji) MPR RI dengan Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia, 11 Mei 2016.

W. Riawan Tjandra, Potensi Distorsi Revitalisasi GBHN, Prosiding Focus Group Discussion Ketatanegaraan: Reformulasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Model GBHN dan Tata Cara Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Kerjasama Badan Pengkajian MPR RI dengan Asosiasi Pengajar Hukum Tata Negara dan Hukum Administrasi Negara wilayah Yogyakarta, Yogyakarta, 8 September 2016.

Website/ Media Cetak:

Hastu Rahma Anggraini, dkk, Gambaran dan Analisis Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2005-2025, Karya Tulis Ilmiah, Fakultas Eknomi Universitas Negeri Semarang, 2014, akses 8 Mei, 2019.

Ravik Karsidi, GBHN Untuk Kesejahtraan, Opini Harian Kompas, Edisi 21 Januari 2016.

Yudi Latif, Rancang Bangun GBHN, Opini Harian Kompas, Edisi 30 Agustus 2016.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2019-06-26