Usulan Peningkatan Efektivitas Mesin Multi Bor dengan Menggunakan Metode Overall Resource Effectiveness dan Failure Mode Effect Analysis

Penulis

  • Wahyu Eka Putra Sanjaya Universitas Muhammadiyah Malang
  • Annisa Kesy Garside Universitas Muhammadiyah Malang
  • Rahmad Wisnu Wardana Universitas Muhammadiyah Malang

DOI:

https://doi.org/10.26593/jrsi.v13i1.6520.69-78

Kata Kunci:

perawatan, failure mode effect analysis, overall resource effectiveness, total productive maintenance, losses

Abstrak

PT XYZ merupakan perusahaan yang bergerak pada industri kayu yang dipasarkan secara ekspor. Dalam melakukan proses produksi sering terjadi losses pada mesin multi bor sehingga menurunkan efektivitas dari mesin tersebut. Losses ini timbul karena mesin sering dilakukan penyetelan dan mengalami breakdown. Oleh karena itu, penelitian ini akan menganalisis efektivitas mesin multi bor dengan menggunakan metode Overalll Resource Effectiveness (ORE). Selanjutnya diagram fishboneFailure Mode Effect Analysis (FMEA), dan Total Productive Mainenance akan digunakan sebagai metode untuk memberikan usulan perbaikan untuk meningkatkan efektivitas mesin. Dari hasil perhitungan diperoleh nilai ORE sebesar 59,58% (di bawah standar yaitu 85%). Selanjutnya dengan menggunakan fishbone dan metode FMEA diambil 3 failure mode dengan nilai RPN terbesar. Usulan perbaikan untuk meningkatkan efektivitas mesin multi bor adalah penerapan autonomous maintenance, quality maintenance, preventive maintenance, dan penyediaan safety stock.

 

Biografi Penulis

Wahyu Eka Putra Sanjaya , Universitas Muhammadiyah Malang

Teknik Industri

Annisa Kesy Garside, Universitas Muhammadiyah Malang

Teknik Industri

Rahmad Wisnu Wardana , Universitas Muhammadiyah Malang

Teknik Industri

 

Referensi

Agustiady, T. K., & Cudney, E. A. (2018). Total Productive Maintenance. Total Quality Management & Business Excellence, 1–8. https://doi.org/https://doi.org/10.1080/14783363.2018.1438843

Ahlaq, M. A. S., Cahyadi, D., & Handika, F. S. (2017). Analisa Perawatan Mesin Pulper Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE). INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 3(2), 49–54.

Atmaji, F. T. D., & Ngurah, A. A. (2018). Kebijakan Persediaan Suku Cadang di PT ABC Menggunakan Metode RCS (Reliability Centered Spares). Jurnal Manajemen Industri dan Logistik (JMIL), 2(1), 90–102.

Coccia, M. (2018). The Fishbone Diagram to Identify, Systematize and Analyze the Sources of General Purpose Technologies. Journal of Social and Administrative Sciences, 4(4), 291–303.

Dharma, F. P., Ikatrinasari, Z. F., Purba, H. H., & Ayu, W. (2019). Reducing Non Conformance Quality of Yarn Using Pareto Principles and Fishbone Diagram in Textile Industry. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 508(1), 12092.

Eswaramurthi, K. G., & Mohanram, P. V. (2013). Improvement of Manufacturing Performance Measurement System and Evaluation of Overall Resource Effectiveness (ORE). American Journal of Applied Sciences, 10(2), 131–138.

Garza-Reyes, J. A. (2015). From Measuring Overall Equipment Effectiveness (OEE) to Overall Resource Effectiveness (ORE). Journal of Quality in Maintenance Engineering, 21(4), 506–527.

Hasanah, T. U., Wulansari, T., Putra, T., & Fauzi, M. (2020). Penerapan Lean Manufacturing dengan Metode Takt Time dan FMEA untuk Mengidentifikasi Waste pada Proses Produksi Steril di Industri Farmasi. JRSI (Jurnal Rekayasa Sistem Dan Industri), 7(02), 88–94.

Krisnanti, E. D., & Garside, A. K. (2022). Penerapan Lean Manufacturing untuk Meminimasi Waste Percetakan Box. INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 8(2), 99–108. https://doi.org/https://doi.org/10.30656/intech.v8i2.4780

Lukodono, R. P., Pratikto, P., & Soenoko, R. (2013). Analisis Penerapan Metode RCM dan MVSM untuk Meningkatkan Keandalan Pada Sistem Maintenance (Studi Kasus PG. X). Jurnal Rekayasa Mesin, 4(1), 43–52.

Mendrofa, A. J., & Mulyanto, T. (2020). Analisis Pengukuran Total Efektivitas Mesin Flame Cutting dan Plasma Cutting pada Perusahaan Industri Strategis. Jurnal Ilmiah Industri, 8(3), 172–184.

Ouyang, L., Che, Y., Yan, L., & Park, C. (2022). Multiple Perspectives on Analyzing Risk Factors in FMEA. Computers in Industry, 141, 103712.

Pandey, R., & Sridhar, K. (2019). Evaluating The Performance of Plant by Overall Equipment Effectiveness & Overall Resource Effectiveness: A Case Study. International Research Journal of Engineering and Technology, 6(6), 2656–2663.

Peeters, J. F. W., Basten, R. J. I., & Tinga, T. (2018). Improving Failure Analysis Efficiency By Combining FTA and FMEA in a Recursive Manner. Reliability Engineering & System Safety, 172, 36–44.

Rahman, A., Darwiyanto, E., & Junaedi, D. (2016). Analisis dan Implementasi Sistem Rekomendasi Pemilihan Vendor untuk Pengadaan Alat Menggunakan Metode Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) dan Fuzzy AHP (Studi Kasus: PT Universal Tekno Reksajaya). E-Proceedings of Engineering, 3(2).

Rahman, A., & Perdana, S. (2019). Analisis Produktivitas Mesin Percetakan Perfect Binding Dengan Metode OEE dan FMEA. Jurnal Ilmiah Teknik Industri (Jurnal Keilmuan Teknik dan Manajemen Industri), 7(1), 34–42.

Sunarya, S., Hunusalela, Z. F., & Ruslan, H. (2022). Pengukuran Efektivitas Mesin Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness, Overall Resource Effectiveness dan Gupta Pada Mesin Injection Molding PT. Neohyolim Platech. Jurnal KaLIBRASI-Karya Lintas Ilmu Bidang Rekayasa Arsitektur, Sipil, Industri, 5(2), 160–170.

Wardani, I. K., Atmaji, F. T. D., & Alhilman, J. (2021). An Autonomous Maintenance Design Based on Overall Resource Effectiveness (ORE) Analysis: A Case Study of Paving Molding Machine. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 20(2), 173–183.

Zulfatri, M. M., Alhilman, J., & Atmaji, F. T. D. (2020). Pengukuran Efektivitas Mesin dengan Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE) dan Overall Resource Effectiveness (ORE) Pada Mesin PL1250 di PT XZY. Jurnal Integrasi Sistem Industri, 7(2), 123–131.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-04-26