Menuju Perencanaan Lansekap Apartemen yang Berkelanjutan Setelah Covid-19:

Perencanaan Berdasarkan Fenomena atau Hanya Atas Faktor Landasan Kebutuhan Kapitalisme?

Authors

DOI:

https://doi.org/10.26593/josc.v1i1.5140

Keywords:

lansekap apartemen, era Covid-19, desain tapak yang berkelanjutan, sustainable city

Abstract

Perancangan lansekap akan senantiasa mengalami perkembangan mengikuti kebutuhan manusia yang dinamis dan tuntutan perubahan zaman. Dengan adanya fenomena Covid-19 juga menjadikan perencanaan kebutuhan lansekap apartemen menjadi pertanyaan besar ke mana akan mengalami perubahan, karena kota-kota besar akan senantiasa berkembang dan fenomena Covid-19 menjadikan disaster management perencanaan lansekap menjadi pertimbangan dasar yang perlu menjadi landasan dalam mem-breakdown ke arah mana konsep-konsep baru perlu dikembangkan. Analisis ini dilakukan secara kualitatif, berupaya menganalisis dan mengambil contoh-contoh kasus pula dan mengevaluasinya sehingga dapat diketahui elemen-elemen yang perlu diperhatikan dalam perancangan lansekap apartemen di masa mendatang. Hasil dari penelitian ini adalah berupa perbandingan antara ke-3 kasus apartemen yang dibangun pada periode berbeda antara tahun 2009-2016. Rekomendasi penelitian ini adalah berupa usulan ketetapan regulasi perbandingan prosentase antara fungsi perumahan dan sarana prasarana komersial, menerapkan regulasi yang ada mengenai sarana prasarana (dari Kementerian PU) secara lebih konsekuen, ketetapan regulasi mengenai aturan vegetasi yang sesuai kaidah lingkungan hidup dan degradasi yang terjadi, proporsi ruang bermain anak yang ramah anak, dan mengkaji serta menerapkan adaptasi adaptasi ruang yang terjadi sebagai adaptasi terhadap perencananaan ruang setelah pandemik yang berorientasi keberlanjutan kota dan masyarakat secara jangka panjang.

References

W. Ardiyanto, "Rumah.com," 6 Februari 2018. [Daring]. Tersedia pada: https://www.rumah.com/berita-properti/2018/2/168919/riset-rumah-di-jawa-barat-kini-jadi-favorit-ketimbang-jakarta.

B. Leonard, "Rumah.com," 17 September 2017. [Daring]. Tersedia pada: https://www.rumah.com/berita-properti/2017/9/160593/harga-apartemen-di-bandung-terkoreksi. [Accessed 2021].

W. Poerwadarminta, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 1999.

D. Cahyani, Ilhamdaniah and N. I. K.D., "Preferensi Konsumen Apartemen di Kota Bandung," dalam Temu Ilmiah IPLBI 2012, Bandung, 2012.

Departemen Kesehatan RI, Pedoman Pengukuran Kesegaran Jasmani, DepKes RI, 1994.

M. Mehl and T. Conner, Handbook of Research Methods for Studying Daily Life, New York: The Guilford Press, 2012.

E. White, Site Analysis: Diagramming, Florida: Architectural Media, 1983.

K. Chang, S. Liao, T. Tseng and C. Liao, "An ANP Based TOPSIS Approach for Taiwanese Service Apartment Location Selection," Asia Pacific Management Review, vol. 20, no. 2, pp. 45-55, 2015.

R. Koestoer, "Tapak Keruangan Perkotaan," dalam Dimensi Keruangan Kota, Jakarta, UI Press, 2001.

Kuswara, "Penataan Sistem Perumahan dan Permukiman dalam Rangka Gerakan Nasional Pengembangan Satu Juta Rumah," Jurnal Penelitian Permukiman, vol. 20, no. 1, pp. 23-29, 2004.

L. Al-Ossmi and V. Ahmed, "Land tenure administration: Towards a regulatory backdrop to land tenure in Iraq," Land Use Policy, vol. 57, pp. 250-264, 2016.

H. Morrow-Jones, E. Irwin and B. Roe, "Consumer Preference for Neotraditional Neighborhood Characteristics," Housing Policy Debate, vol. 15, no. 1, pp. 171-202, 2010.

N. Kheir and B. Portnov, "Economic, demographic and environmental factors affecting urban land prices in the Arab sector in Israel," Land Use Police, vol. 50, pp. 518-527, 2016.

A. Rapoport, Environment and Culture, Boston: Springer, 1980.

T. Yuhui, "NUS Libraries," 24 Aug 2012. [Daring]. Tersedia pada: https://scholarbank.nus.edu.sg/handle/10635/37914.

W. Hirsch, "The Efficiency of Restrictive Land Use Instruments," Land Economics, vol. 53, no. 2, pp. 145-156, 1997.

A. Fajar, "Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)," Juli 2016. [Daring]. Tersedia pada: http://eprints.undip.ac.id/49764/1/ARIEF_AHMAD_FAJAR_21020112130088_JUDUL.pdf.

Appraisal Institute, The Appraisal of Real Estate, Chicago: Appraisal Institute, 2001.

L. Yosita, Teori dan Strategi Aplikasi Perencanaan Perumahan pada Era Kontemporer, Bandung: Penerbit Manggu, 2019.

Downloads

Published

2021-10-11